Palembang – Dinas Pendidikan (Disdik) Kota Palembang, Sumatera Selatan (Sumsel). Menginformasikan bahwa sebanyak 36. 727 siswa menerima Makan Bergizi Gratis (MBG). Untuk berbuka puasa selama bulan Ramadhan di kota tersebut.

Kepala Disdik Kota Palembang, Adrianus Amri, menyampaikan di Palembang pada Kamis. Bahwa jumlah tersebut terdapat di 85 titik sekolah. Yang telah memperoleh MBG dari total target 300 sekolah lebih yang diharapkan di Kota Palembang.

“Ya, 85 sekolah yang meliputi TK, SD, SMP, SMA, dan SMK di Palembang sudah menerima MBG untuk berbuka puasa selama Ramadhan ini,” ujarnya PTTOGEL. Ia menjelaskan bahwa saat ini di Palembang telah ada 18 dapur umum yang tersebar di 11 kecamatan, sementara untuk kecamatan yang belum memiliki dapur umum akan dilaksanakan secara bertahap sesuai dengan anggaran yang direncanakan dalam tahun ini.

Di sisi lain, mengenai menu MBG selama Ramadhan yang disiapkan untuk berbuka puasa di Palembang, ia menyebutkan bahwa menu tersebut terdiri dari susu, kurma, biskuit, roti, dan telur.

MBG tersebut dibagikan saat jam sekolah berlangsung, sekitar pukul 10:20 WIB. Dan dibawa pulang oleh siswa untuk berbuka puasa. Adrianus Amri menambahkan bahwa menu tersebut telah dihitung berdasarkan Angka Kecukupan Gizi (AKG). Dan kadar gula, serta disusun agar tidak cepat basi, karena ditujukan untuk berbuka puasa.